Wednesday 11 April 2018

Cek Jurnal Terindeks SCOPUS

Bagi anda yang sedang mencari lembaga yang menerbitkan jurnal untuk publikasi. Atau anda mahasiswa S2 atau S3 yang sedang mencari jurnal untuk mempublikasikan hasil penelitian thesis dan disertasi sebagai syarat lulus prgoram, maka anda sebaiknya membaca postingan ini.
Berikut tips yang akan saya berikan mengenai apakah suatu jurnal sudah teindeks SCOPUS atau belum. Simak langkah berikut baik-baik:
1. Ketik dan kunjungi situs http://scimagojr.com/



 2. Maka akan muncul laman berikut :

3. Klik 'Explore' pada "Journal Ranks"

 4. Pilih sub pencarian, misal bidang 'chemistry', 'analytical chemistry', regionnya 'Asia' saja.




















5. Maka akan muncul seperti ini. kita klik saja satu contohmya.


6. Nah berikut hasilnya:

Nah, sudah sampai tahap ini. sekarang kita cek.
Lihat pada bagian Coverage; Status "ongoing" berarti jurnal ini masih terindeks SCOPUS
seperti itulah cara mengecek sebuah jurnal terindeks SCOPUS atau tidak.
Terima kasih sudah berkujungdi tulisan saya.








Featured Post

List Jurnal Kimia Terindeks Scopus Gratis

Bagi teman-teman yang sedang mencari jurnal untuk publikasi pada bidang kimia secara gratis, berikut adalah rangkuman yang telah dibuat oleh...