Apakah bumi yang mengelilingi bumi ataukah sebaliknya? - Supwatul Hakim

Wednesday, 18 February 2015

Apakah bumi yang mengelilingi bumi ataukah sebaliknya?



Apakah bumi yang mengelilingi bumi ataukah sebaliknya?
Sebuah teori klasik yaitu heliosentris dan geosentris?

Seorang Astronom Italia, Galileo Galilei, yang lahir pada 15 Februari 1564. Pada masa hidupnya Galileo mendukung teori Copernicus yang menyatakan bahwa Bumi dan planet-planet lain mengitari Matahari, maka dia dituduh tengah menyebarkan ajaran sesat. Padahal pada masa itu gereja meyakini bahwa Matahari-lah yang mengitari Bumi, bukan sebaliknya.

“dan matahari berjalan ditempat peredarannya. Demikianlah ketetapan yang Maha Perkasa lagi Maha mengetahui” (QS.Yasin :38). 

Artinya: “dan telah Kami tetapkan bagi bulan manzilah-manzilah, sehingga (setelah Dia sampai ke manzilah yang terakhir) Kembalilah Dia sebagai bentuk tandan yang tua [1267]” (QS.Yasin:39).
[1267] Maksudnya: bulan-bulan itu pada Awal bulan, kecil berbentuk sabit, kemudian sesudah menempati manzilah-manzilah, Dia menjadi purnama, kemudian pada manzilah terakhir kelihatan seperti tandan kering yang melengkung.


tidaklah mungkin bagi matahari mendapatkan bulan dan malampun tidak dapat mendahului siang. dan masing-masing beredar pada garis edarnya” (QS.Yasin: 40)

Matahari dan bulan beredar pada orbitnya. hal ini menunjukkan bahwa matahari itu tidak diam, melainkan ia berotasi. Akankah kebenaran Al-Quran akan terungkap? wallahu 'alam bisshawab.

Comments

1 komentar

Bally's Philadelphia casino & sportsbook is now open - KTNV
Bally's Philadelphia has opened its sportsbook at 군산 출장샵 BetMGM Casino 남원 출장안마 to play 남원 출장마사지 a wide 광명 출장샵 range of games including 당진 출장샵 blackjack, roulette,


EmoticonEmoticon